Detail SCBA HYPRO Carbon Composite 6.8 Liter Di Jakarta
Self Contained breathing apparatus dikenal juga dengan sebutan alat pernapasan bertekanan udara atau SCBA atau BA. Alat ini biasanya digunakan oleh para petugas penyelamat seperti tim pemadam kebakaran ketika memadamkan kobaran si jago merah, atau pun digunakan tim penyelamat lainnya.
Merk : HYPRO
Model : RHZKF 6.8/30
Working Pressure : 30 Mpa
Volume : 6.8 Liter
Air Deposit : 2040 L
Period : 60 - 65 min
Alarm Pressure : 5 - 6 Mpa
Material : Carbon Composite ( RINGAN )
Weight : 10 Kg
Certificate Available : CCS and CE
Tampilkan Lebih Banyak